Arwin Nur, Arwin Nur and Rijal, Muh. Nur Fitrah (2014) Rancang Bangun Modul Praktikum Elektronika Industri. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
ARWIN NUR_323 11 050_RANCANG BANGUN MODUL PRAKTIKUM ELEKTRONIKA INDUSTRI.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Abstract
Arwin Nur dan Muh. Nur Fitrah Rijal, Rancang Bangun Modul Praktikum Elektronika Industri dengan dosen pembimbing, Zainal Abidin, dan Daniel Kambuno.
Tujuan yang ingin dicapai pada pembuatan tugas akhir ini adalah merancang dan membuat Modul Praktikum elektronika Industri. Metode yang digunakan adalah metode perancangan. Modul ini terdiri dari 3 buah rangkaian, yaitu zero crossing detector, Line synchronized ramp generator dan AC switching. Modul praktikum yang dibuat ini memiliki fungsi masing-masing yaitu untuk mendeteksi titik nol (0), pembentukan sinyal gigi gergaji, dan Pulse Width Modulation. Modul praktikum elektronika industri menggunakan LM324 sebagai Op-Amp, dan MOC3021 sebagai saklar elektrik. Proses pengujian modul elektronika industri ini menggunakan osikoskop. Hasil dari pengujian modul elektronika industri didapatkan bahwa sistem dapat berfungsi dengan baik dan memudahkan praktikum dalam proses pembelajaran dan proses pengambilan data.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Elektronika |
Depositing User: | Rahmawati S.Sos |
Date Deposited: | 06 Sep 2024 01:32 |
Last Modified: | 06 Sep 2024 01:32 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9758 |