Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Sistem Monitoring Tagihan Listrik Melalui Sms Berbasis Mikrokontroler

Arifin, Aan Nur and Amrullah, Ulfa (2014) Rancang Bangun Sistem Monitoring Tagihan Listrik Melalui Sms Berbasis Mikrokontroler. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
AAN NUR ARIFIN_323 11 010_Rancang Bangun Sistem Monitoring Tagihan Listrik melalui Sms Berbasis SMS.docx - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Rancang Bangun Sistem Monitoring Tagihan Listrik melalui SMS berbasis Mikrokontroler merupakan alat yang bekerja dengan membaca tagihan listrik secara digital dan mengirimkan ke Handphone pelanggan melalui SMS (Memanfaatkan teknologi SMS Gateway). Sistem ini terdiri atas perangkat keras dan perangkat lunak. Perangkat keras terdiri atas sensor arus ACS 758, mikrokontroller atmega 16, lcd 20x4 dan modem wavecom Fastrack. Perangkat lunak terdiri atas program yang menggunakan bahasa C. Dalam alat simulasi ini, diasumsikan interval waktu 3 menit ekuivalen dengan 30 hari, 5 kWH ekuivalen 30 kWH , dan biaya tagihan listrik akan dikirim setiap 3 menit. Alat ini menggunakan tarif R1/450 VA, dengan biaya beban Rp. 11.000,- ditambah Pajak Penerangan Jalan (PPJ) 10% .

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Elektronika
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 06 Sep 2024 01:14
Last Modified: 06 Sep 2024 01:14
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9753

Actions (login required)

View Item
View Item