Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Kompas Digital Menggunakan Pulse Width Modulation (PWM)

Stephani Lande’ Timang, Stephani Lande’ and Randi Rimpan Thana, Randi Rimpan (2009) Rancang Bangun Kompas Digital Menggunakan Pulse Width Modulation (PWM). Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
STEPHANI LANDE’ TIMANG_06 36 041_RANCANG BANGUN KOMPAS DIGITAL MENGGUNAKAN PULSE WIDTH MODULATION (PWM).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Navigasi sangatlah penting bagi kehidupan manusia.Kompas merupakan salah satu peralatan yang merupakan aplikasi dari navigasi itu sendiri terutama dalam hal penentuan arah mata angin,dan Kompas sendiri terbagi atas kompas analog dan kompas digital.Namun,kompas digital merupakan alat elektronik sebagai alat navigasi yang lebih praktis dari kompas analog.Kompas digital ini menggunakan CMPS03 dengan 2 cara unuk memdapatkan informasi arah,yaitu membaca data interface I2C pada pin 2 dan pin 3 atau membaca sinyal Pulse Width Modulation (PWM) pada pin 4.Penulis menggunakan cara pembacaan data PWM pada pin 4. Sinyal PWM adalah sebuah sinyal yang telah termodulasi lebar pulsanya,dimana lebar pulsa merepresentasikan sudut arah.Dalam CMPS03 juga terdapat sensor magnet yang mempunyai dua sumbuh,yaitu sumbu A sejajar dengan arah utara dan sumbu B sejajar dengan arah barat.Seperti kompas pada umumnya maka kompas digital ini juga selalu berpatokan pada arah utara dimana semakin besar derajatnya maka lebar data pwm-nya juga semakin besar dan nilai frekuensinnya semakin kecil dimana 7,3° dengan frekuensi 2500 kHz dan -9,4° dengan frekuensi 6,4 kHz.Derajat maksimal yang ditampilkan adalah 280° dimana sudut ini merupakan range dari arah barat sedangkan untuk arah barat laut tampilannya menggunakan tanda negative (-). Hal ini disebabkan oleh sensivitas dari kompas digital.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Elektronika
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 12 Sep 2024 01:40
Last Modified: 12 Sep 2024 01:40
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9739

Actions (login required)

View Item
View Item