Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Lampu Taman Menggunakan Tenaga Surya

Malino, Yulius and Sultan A, Sultan A (2014) Rancang Bangun Lampu Taman Menggunakan Tenaga Surya. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
RANCANG BANGUN LAMPU TAMAN MENGGUNAKAN TENAGA SURYA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Yulius Malino/321 11 064,Sultan A/321 11 075.Rancang Bangun Lampu Taman Menggunakan Tenaga Surya (A.Wawan Indrawan,S.ST,M.Eng Dan Asriyadi ,S.ST,M.Eng)
Proyek Akhir ini dibuat untuk bagaimana merancang suatu bentuk lampu taman menggunakan satu buah lampu led,membuat rangkaian elektronik lampu taman dan mengajukan pemakaian sumber energi matahari sebagai energi alternatif untuk penerangan lampu taman menggunakan lampu led bertegangan DC.
Perancangan ini terlebih dahulu menentukan jenis bahan yang digunakan pada cetakan lampu dan komponen yang dibutuhkan,serta membuat kontrol lampu taman yang suplainya dari matahari kemudian di charging ke baterai.adapun komponen yang dibutuhkan adalah lampu Led ½ watt,transistor npn D331.Dioda in 819,resistor 470 ohm,150 ohm 330 kohm,10 kohm,52 Mohm,kapasitor keramik 101 mF.dan Baterai recharging 1,2 volt.
Adanya suplai dari solar cell,energi listrik disimpan dalam baterai dengan cara melakukan pengisian terhadap baterai.Lampu taman ini tidak memerlukan instalasi karena lampu taman ini menggunakan tenaga surya.Lampu taman tenaga surya ini otomatis menyala pada waktu malam hari dengan menggunakan daya dari battrei. Lampu led ini hanya menggunakan tegangan yang kecil sehingga dapat menyala dalam jangka waktu yang lama tergantung kondisi dari baterai.
Dari hasil perancangan alat ini dilakukan pengujian terhadap baterai recharging 1,2 volt dengan arus 1300 mAh,ternyata apabila dilakukan pengisian selama 12 jam dari matahari terbit sampai tenggelam dengan kondisi led off ,maka lama lampu akan bertahan on selama 12 jam 45 menit.

Kata kunci : Solar Cell,Lampu Led dan Baterai Recharging.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Listrik
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 26 Jul 2024 01:35
Last Modified: 26 Jul 2024 01:35
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9465

Actions (login required)

View Item
View Item