Search for collections on PNUP Repository

Evaluasi Pemilihan Rating Current Transformer Pada Traformator Daya 30 Mva Di Tragi Panakukang

Firdaus, Irhas mufti and Susih, Susih (2014) Evaluasi Pemilihan Rating Current Transformer Pada Traformator Daya 30 Mva Di Tragi Panakukang. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas AKhir] Text (Tugas AKhir)
EVALUASI PEMILIHAN RATING CURRENT TRANSFORMER PADA TRAFORMATOR DAYA 30 MVA DI TRAGI PANAKUKANG.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Irhas Mufti Firdaus/Susih. S. Evaluasi Pemilihan Rating Current Transformer pada Traformator Daya 30 MVA di Tragi Panakukang. (Ir. Syarifuddin, M.T./Sulhan Bone, S.ST., M.T.)
Penelitian ini bertujuan menentukan rating CT pada trafo 30 MVA di Tragi Panakukang, menghitung nilai spesifikasi rating CT yang layak digunakan pada Tragi Panakkukang, dan menentukan nilai spesifikasi rating CT yang digunakan pada Tragi Panakkukang sesuai dengan standar yang ada. Pemilihan rating CT pada trafo 30 MVA sangat penting dilakukan agar peralatan yang digunakan sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh PT. PLN (Persero). Pemilihan rating mengacu pada spesifikasi yang telah ditetapkan diantaranya rasio, class, burden, dan knee point. Semua spesifik tersebut diuji kelayakannya berdasarkan pengukuran kemudian membandingkan dengan name plate CT. Metode yang digunakan diantaranya observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data-data yang dipeoleh berupa data yang diperlukan untuk menganalisis nilai rating CT pada tahun 2012 dan 2014. Dari hasil penelitian ini diperoleh nilai spesifikasi rating CT yang layak digunakan pada Tragi Panakkukang untuk rasio sebesar 200/5, class 5P20, burden 30-40VA, dan kneepoint di atas 100V. Dari hasil analisis dapat dinyatakan bahwa nilai spesifikasi rating CT yang digunakan pada Tragi Panakkukang sesuai dengan standar yang ada.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Listrik
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 17 Jul 2024 06:47
Last Modified: 17 Jul 2024 06:47
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9431

Actions (login required)

View Item
View Item