Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Alat Penghitung Ikan Hasil Panen Pada Tambak Berbasis Mikrokontroller Atmega 16

Yahya, Asikin and Syaiful, La Ode (2011) Rancang Bangun Alat Penghitung Ikan Hasil Panen Pada Tambak Berbasis Mikrokontroller Atmega 16. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
ASIKIN YAHYA_321 08 023_RANCANG BANGUN ALAT PENGHITUNG IKAN HASIL PANEN PADA TAMBAK BERBASIS MIKROKONTROLER ATEMGA16.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Judul Laporan Akhir ini RANCANG BANGUN ALAT PENGHITUNG IKAN HASIL PANEN PADA TAMBAK BERBASIS ATMEGA 16. Bertujuan untuk mengaplikasikan suatu alat penghitung ikan secara otomatis dan akurat dengan berbasis ATmega 16 yang akan di tampilkan pada sevent segment. Perancangan pada alat ini menggunakan tiga buah sensor photodioda yang akan mendeteksi ikan apabila memotong cahaya led yang telah dipasang sejajar dengan sensor photodiode. Ikan yg telah terdeteksi oleh sensor akan diproses pada mikrokontroller ATmega 16 yang telah dibuatkan program counter up agar dapat ditampilkan dilayar sevent segment untuk mengetahui jumlah ikan yang telah terdeteksi.. Percobaan dilakukan dengan terlebih dahulu mengetahui sumber tegangan yg akan menjadi suplay pada rangkaian, agar tegangan stabil didalam proses penghitungan ikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Listrik
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 09 Jul 2024 03:10
Last Modified: 09 Jul 2024 03:10
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9369

Actions (login required)

View Item
View Item