Search for collections on PNUP Repository

Implementasi Vehicular Adhoc Network (Vanet) Untuk Sistem Peringatan Pada Kendaraan Di Jalan

Kirsan, Aidil Saputra (2016) Implementasi Vehicular Adhoc Network (Vanet) Untuk Sistem Peringatan Pada Kendaraan Di Jalan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
IMPLEMENTASI VEHICULAR ADHOC NETWORK (VANET)....pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penerapan Intelligent Transportation Systems (ITS) di Indonesia selama ini masih kurang dan terkendala infrastrtuktur serta terbentur persoalan penyediaan teknologi. Sehubungan hal tersebut maka kami mengusulkan penerapan ITS berupa sistem peringatan antar kendaraan. Dari sekian protokol routing adhoc, protokol routing berbasis posisi dinilai sebagai protokol routing yang lebih efisien untuk VANET, mengingat node-node pada jaringan ini bergerak bebas dan cepat sepanjang jalur lalu lintas yang sudah dibangun Optimized Link State Routing (OLSR)
Dalam penelitian ini alat mikrokontroler yang digunakan 3 buah. Sebagian Alat mikrokontroler dalam penelitian ini dihubungkan dengan output berupa LCD dan dipasangkan dikendaraan emergency dan kendaraan umum agar pengemudi dapat memantau kondisi atau situasi yang dihasilkan oleh sistem. Adapun metode analisis ini dilakukan dengan tahapan pengujian. Pengujian pertama sampai pengujian ketiga dilakukan dengan mengetes delay, packet loss, dan bandwidth dengan jarak tertentu pada masing-masing kendaraan umum dengan kecepatan konsisten 0, 30, 40, 50 km/jam dan kendaraan emergency dengan kecepatan : kecepatan yang pertama 40, 50, 60,70 km/jam dan kecepatan kedua dengan 50, 60, 70, 80 km/jam.
Berdasarkan hasil penelitian dilihat rat-rata delay dan packet loss di tiap kecepatan yang berbeda. Semakin kecepatan kendaraan emergency ditingkatkan maka perubahan delaynya pun bertambah dan packet loss yang dikirim itu bertambah banyak seiring kecepatan kendaraan umum.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D4 Teknik Komputer dan Jaringan
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 03 Jul 2024 07:09
Last Modified: 03 Jul 2024 07:09
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9319

Actions (login required)

View Item
View Item