Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Firewall Berbasis Webbase Pada Kantor Dinas Pendidikan Kab.Bone

Muh. Subhan, Muh. Subhan and Yusuf, Muhammad. (2009) Rancang Bangun Firewall Berbasis Webbase Pada Kantor Dinas Pendidikan Kab.Bone. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
MUH.SUBHAN_329 06 059_RANCANG BANGUN FIREWALL BERBASIS WEBBASE PADA KANTOR DINAS PENDIDIKAN KAB. BONE.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Firewall digunakan pada saat adanya kebutuhan bagi sistem jaringan terhadap keragaman tingkat keamanan sebagai akibat terjadinya peristiwa aktivitas komunikasi antara satu perangkat dengan perangkat lainnya, sehingga firewall biasanya ditempatkan di jaringan internet yang akan membatasi akses terhadap berbagai ruas jaringan terhadap berbagai ruas jaringan dari sistem jaringan internal tersebut.
Proyek Akhir ini mencoba membahas pengembangan aplikasi Firewall berbasis webbase, kekurangan dan kelebihannya, kemungkinan pengembangan kedepan serta usaha-usaha yang telah dilakukan untuk mewujudkannya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D4 Teknik Komputer dan Jaringan
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 14 Jun 2024 02:31
Last Modified: 14 Jun 2024 02:31
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/9076

Actions (login required)

View Item
View Item