Paerunan, Helerik Tiku (2013) Studi Kinetika Adsopri Methyl Violet Mengunakan Kalembang Teraktivasi. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
HELERIK TIKU PAERUNAN_331 10 093_STUDI KINETIKA ADSOPRI METHYL VIOLET MENGUNAKAN KALEMBANG TERAKTIVASI.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Abstract
(Helerik Tiku Paerunan),Studi Kinetika Adsorpsi Methyl Violet Menggunakan Kalembang Teraktivasi (Pembimbing I : Yuliani HR,S.T.,M.Eng dan Pembimbing II : Mahyati,S.T.,M.Si).
Penelitian ini bertujuan mempelajari pengaruh konsentrasi asam sulfat dan methyl violet terhadap kapasitas maksimum dan kinetika adsorpsi. Metode penelitian dimulai dari aktivasi kalembang, adsorpsi isotherm dan kinetika adsorpsi. Kalembang dipreparasi dengan cara digerus kemudian dicuci dengan aquadest selanjutnya dikeringkan pada suhu 110oC. Proses aktivasi berlangsung pada suhu 70 oC selama 2 jam dengan variasi konsentrasi asam sulfat (H2SO4) 1; 2.5; 5; 7.5; dan 10 N. Adsorpsi Isotherm menggunakan kalembang 0.5 gram dalam 50 ml larutan methyl violet untuk konsentrasi 100-800 ppm selama 1.5 jam. Kinetika adsorpsi menggunakan tiga konsentrasi methyl violet yaitu 750, 850, dan 1000 ppm pada suhu 30 oC selama 100 menit. Pengukuran konsentrasi methyl violet menggunakan spektrofotometer UV/VIS pada panjang gelombang 590 nm selanjutnya menghitung kapasitas maksimum (qm) dan konstanta kinetika adsorpsi.
Hasilpenelitianmenunjukanhasilterbaikyaitu aktivasi kalembang 5 N dengankapasitasadsorpsimaksimum (qm) sebesar 82.408 mg/g dankinetikaadsorpsimengikutiorde 2. Lajuadsorpsitertinggiuntuk konsentrasi methyl violet 1000 ppmdenganqe108.969 mg/g dank2 0.00085 g/mg.menit. Optimasikinetikaadsorpsipadakonsentrasi 850 ppm dansuhu 70 0C denganpersamaant/q=0.0694+0.012t.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TP Chemical technology |
Divisions: | Jurusan Kimia > D3 Teknik Kimia |
Depositing User: | Rahmawati S.Sos |
Date Deposited: | 30 Apr 2024 02:59 |
Last Modified: | 30 Apr 2024 02:59 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/8915 |