Saleh, Masniah (2010) Evaluasi Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Laporan Arus Kas Pada Makassar Air Traffic Service Center Pt Angkasa Pura I (Persero). Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
EVALUASI KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN LAPORAN ARUS KAS PADA MAKASSAR AIR TRAFFIC SERVICE CENTER PT ANGKASA PURA I (PERSERO).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Masniah Saleh. 2010. Evaluasi Kinerja Keuangan dengan Menggunakan Laporan Arus Kas Pada PT Angkasa Pura I (Persero) MATSC. Jurusan Akuntansi, Politeknik Negeri Ujung Pandang. Pembimbing I : Nurniah, S.E., M.SA., Ak. Pembimbing II : Fatmawati, S.E., Ak.
Penelitian ini merupakan penelitian dengan menggunakan metode deskriptif yaitu metode analisis horizontal dan vertikal yang bertujuan untuk mengetahui analisis laporan arus kas, selain itu penelitian juga menggunakan analisis rasio untuk menilai kinerja keuangan perusahaan. Sebagai alat pengumpul data dilakukan penelitian lapnagan dan penelitian kepustakaan. Penelitian lapangan berupa observasi, interview, dan analisis dokumen.
keadaan keuangan Makassar Air Traffic Service Center PT Angkasa Pura I (Persero) yang ditunjukkan melalui analisis horizontal, vertikal, dan common size, menggambarkan bahwa kinerja perusahaan sehat, yang ditunjukkan dengan meningkatnya kemampuan perusahaan menghasilkan arus kas dari kegiatan operasi perusahaan sedangkan melihat rasio yang ditinjau dari laporan arus kas terjadi penurunan rasio pada tahun 2009 yang menandakan kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajiban lancarnya mengalami penurunan, hal ini disebabkan karena pada tahun 2009 Makasaar Air Traffic Service Center lebih banyak mengeluarkan kas untuk menutupi kewajibannya dibandingkan pada tahun 2008.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Jurusan Akuntansi > D3 Akuntansi |
Depositing User: | Sitti Maryam |
Date Deposited: | 23 Jan 2024 04:02 |
Last Modified: | 23 Jan 2024 04:02 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/7908 |