Herwin and Seprianus Andri (2011) Pembuatan Alat Pengujian Karakteristik Sel Surya Di Laboratorium Konversi Energi. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
Pembuatan Alat Pengujian Karakteristik Sel Surya Di Laboratorium Konversi Energi.pdf - Published Version
Download (3MB)
Abstract
Energi matahari merupakan salah satu energi alternatif, dimana penggunaannya dapat dilihat pada sel surya dan sistem solar water heater. Pengujian karakteristik sel surya merupakan salah satu cara memanfaatkan energi panas dari matahari yang kemudian diubah menjadi energi listrik dengan menggunakan modul sel surya yang di dalamnya terdapat bahan semikonduktor tipe P-N (jungtion). Pembuatan alat pengujian karakteristik sel surya ini memiliki beberapa keunggulan diantaranya memiliki regulator tegangan untuk mengatur pengisian aki dan penyaluran tegangan ke beban, peralatan yang tidak terpisah-pisah dan memudahkan dalam proses merangkai, karena rangakainnya dapat dilihat secara langsung pada alat tersebut.
Pengujian alat ini dilakukan di laboratorium Teknik Kanversi Energi dengan menggunakan 2 tipe modul sel surya diantaranya jenis solarindo dan R&S yang dilaksanakan pada tanggal 19 Agustus 2011 pada pukul 10.00 WITA sampai selesai. Adapun parameter yang diukur adalah arus, tegangan, temperatur, intensitas radiasi matahari, waktu, head
Dalam pengujian ini diperoleh efisiensi maksimum sebesar 2,925% dan efisiensi terkecil sebesar 1,073% untuk modul sel surya jenis solarindo dengan luas plat 0,4m2 sedangkan untuk jenis R&S untuk luas plat 0,36m2 diperoleh efisiensi maximum 3,417% dan efisiensi terkecil sebesar 1,284%.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery |
Divisions: | Jurusan Teknik Mesin > D3 Teknik Konversi Energi |
Depositing User: | B.J.H Library PNUP |
Date Deposited: | 24 Nov 2023 02:11 |
Last Modified: | 04 Jul 2024 04:58 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/7358 |