Sanjaya Ditiro and Harisal Saputra and Iksan (2011) Rancang Bangun Otoped Dengan Penggerak Sistem Elektrik. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
Rancang Bangun Otoped Dengan Penggerak Sistem Elektrik.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Otoped adalah sejenis skateboard atau papan seluncur dengan dua roda kecil yang dilengkapi dengan handle sebagai tempat tangan pengendara bertumpu dimana pengendara berdiri diatas sebuah motor kecil untuk menggerakkannya.
Otoped sistem eletrik adalah otoped dengan motor listrik sebagai pengerak dan batrei sebagai tenaga utama untuk menggerakkan motor listrik. Otoped listrik adalah otoped dengan sistem pingisian batrei isi ulang. Batrei tesebut biasanya berupa aki sebagai tenaga utama.
Dalam kehidupan sehari – hari manusia sering melakukan perjalanan baik dekat maupun jauh. Manusia biasa menggunakan bantuan kendaraan seperti sepeda motor maupun mobil untuk lebih menghemat waktu perjalanan. Belum adanya solusi buatan dalam negeri serta apakah efektif penggunaan sepeda motor atau mobil untuk menempuh jarak beberapa meter yang begitu dekat adalah masalah yang dihadapi.
Sebelumnya sudah ada otoped yang pernah dibuat di Politeknik Negeri Makassar yaitu alat yang di buat oleh Bayu, DKK. Tapi alat tersebut adalah otoped jenis motor bensin. Oleh karna itu kami membuat otoped yang berbeda, yaitu otoped jenis motor listrik.
Otoped sistem elektrik termasuk baru dan pertama kali dibuat di Politeknik Negeri Ujung Pandang. Otoped dengan sistem elektrik temasuk kendaraan yang lebih sederhana dan lebih mudah digunakan. Karna komponen yang lebih sedikit dan relative sederhana dan penggunaannya yang mudah.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Jurusan Teknik Mesin > D3 Teknik Mesin |
Depositing User: | B.J.H Library PNUP |
Date Deposited: | 07 Nov 2023 07:42 |
Last Modified: | 07 Nov 2023 07:42 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/6958 |