Search for collections on PNUP Repository

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Divisi Teknik Pt. Pelabuhan Indonesia Iv (Persero) Terminal Petikemas Makassar

Haryati H, Andi Dewi (2012) Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Divisi Teknik Pt. Pelabuhan Indonesia Iv (Persero) Terminal Petikemas Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP DISIPLIN KERJA PEGAWAI PADA DIVISI TEKNIK PT. PELABUHAN INDONESIA IV (Persero) TERMINAL PETIKEMAS MAKASSAR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Andi Dewi Haryati H 2012. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Divisi Teknik PT.Pelabuhan Indonesia IV (persero) Terminal Petikemas Makassar. Dibimbing oleh Aisyah dan Muslimin.
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gaya kepemimpinan apa yang digunakan manajer teknik dan pengaruh gaya kepemimpinan terhadap peningkatan disiplin kerja pegawai pada divisi teknik PT.Pelabuhan Indonesia IV (persero) Terminal Petikemas Makassar.
Pada Penelitian ini jumlah sampel sebanyak 30 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Gaya kepemimpinan yang digunakan manajer teknik adalah gaya demokratis dan berdasarkan hasil uji statistic menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan tersebut berpengaruh positif dan signifikan terhadap disiplin kerja pegawai pada divisi teknik Terminal Petikemas Makassar. Gaya kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap disiplin kerja pegawai sebesar 0,795 sedangkan koefisien regresi gaya kepemimpinan terhadap disiplin kerja bernilai positif yaitu 1.006, hasil ini berarti bahwa gaya kepemimpinan dapat meningkatkan disiplin kerja.

Kata kunci: Gaya Kepemimpinan dan Disiplin kerja pada PT.Pelabuhan Indonesia IV (persero) Terminal Petikemas Makassar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Jurusan Administrasi Niaga > D4 Administrasi Bisnis
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 19 Oct 2023 07:25
Last Modified: 19 Oct 2023 07:25
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/6711

Actions (login required)

View Item
View Item