Search for collections on PNUP Repository

Prosedur Penanganan Surat Pada Kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini Dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan

Intang, Nur (2016) Prosedur Penanganan Surat Pada Kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini Dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
PROSEDUR PENANGANAN SURAT PADA KANTOR BALAI PENGEMBANGAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT SULAWESI SELATAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Nur Intang, “Prosedur Penanganan Surat Pada Kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan”, Hj. Askariani Sahur, sebagai Pembimbing I dan Nahlah, sebagai Pembimbing II.
Penelitian tugas akhir ini menggunakan tipe penelitian deskriptif yaitu memberikan gambaran secara jelas mengenai prosedur penanganan surat pada Kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengamatan (observasi) dan wawancara.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur penanganan surat dan kendala-kendala yang dihadapi pada Kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan.
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat diketahui bahwa penanganan surat pada kantor Balai Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Sulawesi Selatan belum sepenuhnya terlaksana dengan baik. Adapun kendala-kendala yang dihadapi dalam penanganan surat yaitu sumber daya manusia yang kurang memiliki keterampilan dalam bidang persuratan serta kurangnya fasilitas dan peralatan yang memadai.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Jurusan Administrasi Niaga > D3 Administrasi Bisnis
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 20 Sep 2023 06:34
Last Modified: 20 Sep 2023 06:34
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/5682

Actions (login required)

View Item
View Item