Search for collections on PNUP Repository

Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Pt Perkebunan Nusantara Xiv Makassar

Rosita, Rosita (2022) Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Pt Perkebunan Nusantara Xiv Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA ...pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Masalah yang akan diteliti terkait karyawan yang menerima pelatihan, tidak melaksanakan pelatihan dan pendidikan dengan optimal, sehingga berdampak bagi prestasi kerja karyawan seperti kurangnya keterampilan dan pengalaman kerja, sehingga mempengaruhi perkembangan perusahaan.

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) untuk mengetahui pengembangan sumber daya manusia pada PT Perkebunan Nusantara XIV Makassar, (2) untuk mengetahui prestasi kerja kerjawan pada PT Perkebunan Nusantara XIV (3) untuk mengetahui pengaruh pengembangan sumber daya manusia terhadap prestasi kerja karyawanan pada PT Perkebunan Nusantara XIV Makassar. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif pegawai sebanyak 60 responden dengan menggunakan skala likert serta teori-teori tentang manajemen sumber daya manusia, pengembangan sumber daya manusia, serta prestasi kerja karyawan. Metode penelitian menggunakan metode analisis statistik deskriptif, analisis inferensial, regresi linear sederhana dan analisis koefisien determinasi. Adapun uji yang digunakan yaitu uji normalitas, uji heteroskedastisitas dan uji T. Dalam penyajian data, menggunakan aplikasi IBM SPSS versi 24.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara pengembagan sumber daya manusia terhadap prestasi kerja karyawan PT Perkebunan Nusantara XIV . karena itu, hipotesis pengembangan sumber daya manusia terhadap prestasi kerja diterima

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Jurusan Administrasi Niaga > D4 Administrasi Bisnis
Depositing User: Unnamed user with username 197103102001121001
Date Deposited: 12 Sep 2023 05:47
Last Modified: 12 Sep 2023 05:47
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/5308

Actions (login required)

View Item
View Item