Search for collections on PNUP Repository

Tata Ruang Kantor Pada Bagian Tindak Pidana Khusus (Staf Penuntutan) Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan

Rostina, Rostina (2017) Tata Ruang Kantor Pada Bagian Tindak Pidana Khusus (Staf Penuntutan) Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
TATA RUANG KANTOR PADA BAGIAN TINDAK PIDANA KHUSUS (STAF PENUNTUTAN) KANTOR KEJAKSAAN TINGGI SULAWESI SELATAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Rostina, 351 15 015, Laporan tugas akhir ini berjudul “Tata Ruang Kantor pada Bagian Tindak Pidana Khusus (Staf Penuntutan) Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan”. Bapak Andi Yahya selaku pembimbing 1 dan Ibu Andi Musdariah selaku pembimbing 2.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penempatan perabot dan peralatan perkantoran serta bagaimana penempatan pegawai di dalam ruangan menurut rangkaian kerja pada Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan Bagian Tindak Pidana Khusus (Staf Penuntutan).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penataan ruang kantor pada ruangan Staf Penuntutan Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan tidak ditempatkan sesuai dengan penggunanya. Begitu pula dengan penempatan pegawai tidak diurutkan menurut urutan proses rangkaian kerjanya.
Kesimpulan dari penelitian ini adalah penataan ruang kantor pada ruangan Staf Penuntutan Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan belum sesuai dengan Asas, Pedoman, dan Teknik penataan ruang kantor sebagaimana dijelaskan pada hasil penelitian di atas. Oleh karena itu, penulis menyarankan agar penataan ruangan kantor tersebut hendaknya mengacu pada Asas, Pedoman serta Teknik penataan ruang kantor.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Jurusan Administrasi Niaga > D3 Administrasi Bisnis
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 13 Jul 2023 01:31
Last Modified: 13 Jul 2023 01:31
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/4360

Actions (login required)

View Item
View Item