Search for collections on PNUP Repository

Penilaian Kinerja Keuangan Pada Pt Aliyah Perdana Wisata Di Makassar

Annisa, Ananda Nurul (2018) Penilaian Kinerja Keuangan Pada Pt Aliyah Perdana Wisata Di Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA PT ALIYAH PERDANA WISATA DI MAKASSAR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Kinerja merupakan tolak ukur dari keberhasilan atas pencapaian dari tujuan organisasi ataupun perusahaan Penilaian kinerja merupakan faktor kunci untuk mengembangkan suatu organisasi secara efektif dan efisien. Kinerja keuangan yang efektif dan efisien mampu mampu meningkatkan kualitas kinerja keuangan perusahaan.
Kegiatan ini dilakukan pada PT Aliyah Perdana Wisata yang bergerak di bidang penyedia barang konstruksi. Kegiatan ini bertujuan mengetahui kinerja keuangan pada PT Aliyah Perdana Wisata, dalam hal ini menerapkan konsep perhitungan rasio keuangan dengan menghitung pos-pos dalam neraca dan laba rugi PT Aliyah Perdana Wisata.
Hasil kegiatan menunjukkan bahwa PT Aliyah Perdana Wisata memiliki kinerja keuangan yang tidak baik. Hal ini ditunjukkan dari besaran analisis gross profit margin dan net profit margin, perusahaan belum mampu mencapai standar yang ditentukan pada tahun 2013-2016. Hasil analisis ROA perusahaan mengalami penurunan kinerja di tahun 2013 dan 2015 karena kontribusi total asset terhadap laba bersih di tahun 2013 dan 2015 lebih besar dibandingkan dengan kontribusi total asset terhadap laba bersih di tahun 2014, 2016, dan 2017. Hasil analisis rasio yang digunakan dapat disimpulkan bahwa telah terjadi penurnan kinerja keuangan dalam menghasilkan laba bagi perusahaan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Jurusan Akuntansi > D3 Akuntansi
Depositing User: Sitti Maryam
Date Deposited: 04 Jul 2023 07:31
Last Modified: 04 Jul 2023 07:31
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/4214

Actions (login required)

View Item
View Item