Search for collections on PNUP Repository

Aplikasi Cashless Payment Kantin Politeknik Negeri Ujung Pandang

Farid, Muhammad (2021) Aplikasi Cashless Payment Kantin Politeknik Negeri Ujung Pandang. Diploma thesis, Politeknik negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
APLIKASI CASHLESS PAYMENT ... wtr.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

RINGKASAN

Setelah kebijakan lockdown yang cukup lama akibat penyebaran virus covid-19, pada Desember 2020 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan menegaskan bahwa izin kegiatan pembelajaran tatap muka di perguruan tinggi dan politeknik/akademi komunitas pada semester genap 2020/2021 dapat dilakukan secara campuran (hybrid learning) dengan protokol kesehatan yang ketat. Di kondisi social distancing saat ini menyebabkan perlunya suatu cara untuk mencegah terjadinya kerumunan banyak orang terutama di area makan.
Oleh karena itu, dibangun aplikasi mobile cashless payment untuk proses pembayaran kantin, sehingga setiap pembeli dapat melakukan pemesanan dan pembayaran tanpa berkumpul dan berdesakan di depan outlet kantin. Aplikasi ini memanfaatkan xendit sebagai payment gateway untuk merangkum proses pembayaran melalui OVO, LinkAja, dan Dana. Aplikasi mobile dibangun menggunakan framework flutter sedangkan website admin menggunkan framework laravel.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D4 Teknik Komputer dan Jaringan
Depositing User: Sahriana S.Sos
Date Deposited: 23 Jun 2023 01:49
Last Modified: 23 Jun 2023 01:49
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/3902

Actions (login required)

View Item
View Item