Search for collections on PNUP Repository

Pemanfaatan tanah sedimen yang distabilisasi dengan portland cement dan fly ash untuk pembuatan paving block

Beddu, Ismail Hasan and Anwar, Muh. Shobir (2015) Pemanfaatan tanah sedimen yang distabilisasi dengan portland cement dan fly ash untuk pembuatan paving block. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
PEMANFAATAN TANAH SEDIMEN YANG DISTABILISASI ...pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

Ismail Hasan Beddu, Muh. Shobir Anwar. ”Pemanfaatan tanah sedimen yang distabilisasi dengan portland cement dan fly ash untuk pembuatan paving block” Nursamiah, S.T.,M.T. dan Dr. Ir. Hamzah Yusuf, M.S.

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui komposisi penggerukan tanah sedimen, fly ash ( abu terbang ) dan semen yang akan di gunakan untuk pembuatan paving block, serta mengetahui nilai kuat tekan paving block. Pengambilan sampel tanah sedimen pengerukan di ambil di area DAM bili-bili, fly ash didapat di PLTU jeneponto, dan semen yang digunakan adalah semen type1,kemudian membuat benda uji dengan komposisi variasi 1: Tanah 85%, Fly ash 5%, Semen 10%, Variasi 2: Tanah 80%, Fly ash 10%, Semen 10%, Variasi 3: Tanah 75%, Fly ash 5%, Semen 20%, Variasi 4: Tanah 70%, Fly ash 10%, Semen 20%, dengan melakukan penekanan pada umur 7, 14, 28 hari. Hasil pengujian karakteristik dan pengujian kuat tekan paving block di dapatkan komposisi bahan penyusun paving block yang memenuhi SNI mutu D pada umur 28 hari pada variasi 4 dengan komposisi 70% tanah sedimen,10% fly ash, dan 20% semen memiliki kuat tekan paling tinggi yaitu 8,86 Mpa termasuk kelas mutu D yang dapat digunakan di taman dan penggunaan lain sesuai denagan aturan SNI 03-0691-1996.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Jurusan Teknik Sipil > D3 Teknik Konstruksi Sipil
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 22 Jun 2023 00:10
Last Modified: 22 Jun 2023 00:10
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/3796

Actions (login required)

View Item
View Item