Burhanuddin, Burhanuddin (2018) Manajemen Pergudangan Pada Pt. Sinar Terang Madani Di Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
MANAJEMEN PERGUDANGAN PADA PT. SINAR TERANG MADANI DI MAKASSAR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Abstract
Burhanuddin “Manajemen Pergudangan Pada PT. Sinar Terang Madani” dibimbing oleh Dr. Jayadi,S.E.,M.Si. Selaku pengarah I dan Syariah Sari,S.E.,M.Si. Selaku pengarah II.
Kegiatan penyusunan tugas akhir ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana manajemen pergudangan pada PT. Sinar Terang Madani di Makassar. Kegiatan ini penulis mengumpulkan informasi dengan cara wawancara dan observasi. Wawancara dilakukan dengan menanyakan secara langsung pada informan, adapun informan disni yaitu kepala departemen werehouse. Pengumpulan informaasi dengan cara observasi penulis melakukan observasi di gudang pabrik PT. Sinar Terang Madani. Teknik analisis data yang digunakan yaitu deskriptif.
Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa aktivitas manajemen pergudangan pada PT. Sinar Terang Madani meliputi: penerimaan barang, penyimpanan, proses pengiriman barang, pengendalian persediaan, pengelolaan administrasi gudang, dan pencatatan stok opname. Adapun kendala-kendala yang dihadapi pihak manajemen pergudangan di PT. Sinar Terang Madani yaitu aktivitas pergerakan barang, penggunaan warehouse sering meningkatkan dan penggunaanya tidak efisiensi karena jumlah dan rentang waktu barang disimpan dalam nilai minimum tidak sesuai perencanaan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Jurusan Administrasi Niaga > D3 Administrasi Bisnis |
Depositing User: | Nurhayati S.Sos |
Date Deposited: | 13 Jun 2023 03:21 |
Last Modified: | 13 Jun 2023 03:21 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/3413 |