Search for collections on PNUP Repository

Analisis Pengaruh Ketidakseimbangan Beban Terhadap Rugi-Rugi Daya Transformator Distribusi Dengan Metode Fuzzy Mamdani Pada Pt Pln (Persero) Ulp Daya. Sampul

Gonggo’, Febriani Iin (2022) Analisis Pengaruh Ketidakseimbangan Beban Terhadap Rugi-Rugi Daya Transformator Distribusi Dengan Metode Fuzzy Mamdani Pada Pt Pln (Persero) Ulp Daya. Sampul. Diploma thesis, Politeknik negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
ANALISIS PENGARUH KETIDAKSEIMBANGAN BEBAN .. wtr.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

RINGKASAN
Penelitian ini betujuan untuk memperbaiki nilai rugi daya pada penghantar netral pada gardu distribusi GD PT.IBT.PPC2 yang terdapat pada penyulang Bontoa ULP Daya PT.PLN (Persero) dengan cara melakukan penyeimbangan beban pada sisi sekunder gardu distribusi. Skripsi ini mengusulkan metode logika fuzzy dengan sistem inferensi fuzzy Mamdani (FIS) untuk menyeimbangkan arus beban tiga fasa pada GD PT.IBT.PPC2 distribusi tegangan menengah 20 kV di PLN Rayon Daya. Dengan menggunakan 8 himpunan fuzzy sehingga terdapat 509 aturan fuzzy mampu menghasilkan nilai ketidakseimbangan beban terendah sebesar 1,067 %. Sementara arus netral sebelum penyeimbangan beban sebesar 111,968∠ 12,053° A dengan rugi-rugi daya akibat arus netral sebesar 46,5367 ∠ 24,106° watt , sedangkan setelah penyeimbangan beban dengan metode logika fuzzy dengan sistem inferensi fuzzy Mamdani (FIS) arus netral sebelum penyeimbangan beban sebesar 3,464 ∠ 90° A dengan rugi-rugi daya akibat arus netral sebesar 0,0445 ∠ 180° watt.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D4 Teknik Listrik
Depositing User: Sahriana S.Sos
Date Deposited: 12 Jun 2023 00:47
Last Modified: 12 Jun 2023 00:47
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/3335

Actions (login required)

View Item
View Item