Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Sistem Monitoring Kualitas Udara Ruangan Berbasis Arduino

Adinata, Rivaldo Christian and Mustakmal, Yuslim Syafa’at (2022) Rancang Bangun Sistem Monitoring Kualitas Udara Ruangan Berbasis Arduino. Diploma thesis, Politeknik negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING KUALITAS UDARA ...pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

RINGKASAN

Pencemaran udara dalam ruangan bisa berbahaya apabila di ruangan tersebut tidak memiliki ventilasi udara yang baik atau kipas exhaust yang berfungsi untuk membuang karbon-karbon berbahaya ke luar area ruangan. Pencemaran udara yang di akibatkan oleh karbon berbahaya seperti CO2 (Karbon Dioksida) dan gas LPG (Liquefied Petroleum Gas) dapat menimbulkan efek buruk bagi kesehatan jika menghirup udara yang sudah tercemar oleh karbon berbahaya tersebut. Oleh karena itu, telah berhasil dirancang sistem memonitoring kualitas udara ruangan dengan memanfaatkan Arduino Uno sebagai mikrokontroler. Sistem ini menggunakan sensor asap MQ-2 sebagai pendeteksi gas LPG (Liquefied Petroleum Gas), sensor gas MQ-135 sebagai pendeteksi CO2 (Karbon Dioksida), LCD dan LED untuk menampilakan informasi kondisi ruangan, Buzzer sebagai peringatan tanda bahaya. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat bekerja dalam mendeteksi kualitas udara ruangan dengan baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Telekomunikasi
Depositing User: Sahriana S.Sos
Date Deposited: 07 Jun 2023 00:43
Last Modified: 07 Jun 2023 00:43
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/3097

Actions (login required)

View Item
View Item