Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Tracking Koper Menggunakan Gps

Deby Noviana, Situmorang and Tiza, Kirana (2022) Rancang Bangun Tracking Koper Menggunakan Gps. Diploma thesis, Politeknik negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
RANCANG BANGUN TRACKINFG KOPER .....pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Koper merupakan salah satu alat yang sering digunakan untuk menyimpan berbagai barang berharga pada saat berpergian. Keberadaan koper sering ditemukan di sarana dan prasarana trasnportasi umum, oleh karena itu koper sangat rentan untuk menjadi salah satu objek tindak kejahatan. Tingkat keamanan koper yang masih standar menyebabkan koper dengan mudahnya menjadi sasaran tindak kejahatan, maka dari itu dibuatlah sebuah alat pemantau koper yang berfungsi untuk melacak maupun mengetahui keberadaan koper dengan menggunakan aplikasi IoT yaitu Blynk.Alat ini menggunakan GPS UBlox Neo 6M sebagai penentu titik koordinat dari koper tersebut serta NodeMCU LoLin V3 sebagai mikrokontroler. Alat pelacak koper ini memanfaatkan aplikasi google maps bawaan Blynk untuk melacak keberadaan koper. Titik letak koper tersebut akan muncul pada tampilan antarmuka di aplikasi Blynk dan titik koordinat tersebut dapat dilacak dengan menggunakan smartphone. Hasil pengujian yang didapatkan dengan adanya alat ini yaitu pengguna koper dapat secara langsung melihat ataupun melacak keberadaan koper secara langsung dengan menggunakan aplikasi Blynk dengan rata-rata tingkat selisih presisi jarak antara GPS Ublox Neo 6M serta google maps senilai 9,79 meter.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Elektronika
Depositing User: Sahriana S.Sos
Date Deposited: 20 Jun 2024 00:25
Last Modified: 20 Jun 2024 00:27
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/1682

Actions (login required)

View Item
View Item