Safitri, Devi Utari (2024) Kualitas Pelayanan Kesehatan Pasien Rawat Jalan Di Upt Puskesmas Baraka Kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
SAMPUL BAB I, II, III DAN V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN PASIEN RAWAT JALAN DI UPT PUSKESMAS BARAKA KECAMATAN BARAKA KABUPATEN ENREKANG.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Permasalah yang yang dikaji pada penelitian ini yaitu masih adanya keluhan dari masyarakat mengenai pelayanan kesehatan di UPT Puskesmas Baraka Kecamata Baraka Kabupaten Enrekang. Pelayanan kesehatan pasien rawat jalan.
Penelitian ini bertujuan mengetahui kualitas pelayanan yang diberikan pada pasien rawat jalan di UPT Puskesmas Baraka Kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang . selain itu, untuk mengetahui penerapan standar operasional prosedur (SOP) pada UPT Puskesmas Kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang.
Populasi penelitian ini yaitu seluruh masyarakat yang telah melakukan pengobatan pada bulan november 2023 di UPT Puskesmas Kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang yang berjumlah 250 orang. Penarikan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling sehingga jumlah sampel yang diteliti sebanyak 146 orang. Tipe penelitian yang digunakan ialah tipe analisis data kuantitatif dengan menggunakan pengukuran skala likert. Teknik pengumpulan data yang digunkan yaitu kuesioner, wawancara dan observasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelayanan kesehatan pasien rawat jalan di UPT Puskesmas Kecamatan Baraka Kabupaten Enrekang dapat dikategorikan kurang baik. Penerapan SOP pada umumnya telah berjalan sesuai dengan standar operasonal prosedur (SOP) yang ada pada UPT Puskesmas baraka. Namun, masih terdapat dua indikator yang belum berjalan sesuai dengan standar operasonal prosedur (SOP) yaitu pada indikator identifikasi pasien dan pemberian nomor antrian.
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
| Divisions: | Jurusan Administrasi Niaga > D4 Administrasi Bisnis |
| Depositing User: | Nurhayati S.Sos |
| Date Deposited: | 06 May 2025 02:58 |
| Last Modified: | 06 May 2025 02:58 |
| URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/11916 |
