Hurman, Suryaldy (2015) Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Pt. Pln (Persero) Ranting Kabupaten Majene. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. PLN (PERSERO) RANTING KABUPATEN MAJENE.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Suryaldy Hurman 2015. Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT PLN (Persero) Ranting Kabupaen Majene.Dibimbing oleh Tjare A. Tjambolang dan Drs. Akhmad M. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh kulalitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada PT PLN (Persero) Ranting Kabupaten Majene.Sampel pada penelitian ini adalah masyarakat Kabupaten Majene.Sebagai alat pengumpulan data digunakan kuesioner dan observasi.
Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi liniear berganda (multiple regression analysis). Analisis regresi berganda digunakan untuk menganalisis pengaruh variabel bebas yang terdiri dari tangibles, reliability, responsiveness, assurance, empathy terhadap variabel terikat yaitu kepuasan pelanggan..Koefisien determinasi (R2) digunakan untuk mengetahui besarnya pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan, dan uji t digunakan untuk mengetahui signifikan antara kedua variabel.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan uji t (parsial)) bahwa kualitas pelayanan yang dilihat dari 5 dimensi: tangibles, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy hanya variabel responsiveness yang mempunyai pengaruh yang siginifikan terhadap kepuasan pelanggan jasa PT PLN (Persero) Ranting Kabupaten Majene. Adapun variabel assurance sangat perlu mendapat perbaikan karena mendapatkan jawaban cukup baik dari responden.
Kata Kunci: Tangible, Reliability, Responsiveness, Assurance, Empathy, dan Kepuasan
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
| Divisions: | Jurusan Administrasi Niaga > D4 Administrasi Bisnis |
| Depositing User: | Nurhayati S.Sos |
| Date Deposited: | 21 Apr 2025 04:53 |
| Last Modified: | 21 Apr 2025 04:53 |
| URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/11851 |
