Search for collections on PNUP Repository

Simulasi Publikasi Sertifikasi Halal Menggunakan Teknologi Blockhain

Anugerah, Rayyan (2023) Simulasi Publikasi Sertifikasi Halal Menggunakan Teknologi Blockhain. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
SAMPUL, BAB I, II, III, DAN V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
SIMULASI PUBLIKASI SERTIFIKASI HALAL MENGGUNAKAN TEKNOLOGI ....pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Blockchain adalah buku besar digital terdesentralisasi yang digunakan untuk mentransfer nilai diantara node-node yang terhubung melalui jaringan peer-to-peer. Dalam konteks sertifikasi halal, blockchain dapat memperkuat transparansi, keaslian, dan informasi real-time dalam sertifikasi produk halal. Penelitian sebelumnya telah menunjukkan manfaat blockchain dalam meningkatkan transparansi. Penelitian ini bertujuan untuk membuat simulasi publikasi sertifikasi halal menggunakan teknologi blockchain dan IPFS Pinata sebagai tempat penyimpanan file gambar. Ganache sebagai lokal blockchain. Metamask digunakan untuk transaksi. Oleh karena itu, implementasi blockchain dalam publikasi sertifikasi produk halal diharapkan dapat memperkuat sistem dan meningkatkan integritas produk halal. Penelitian ini berhasil membangun sebuah prototipe publikasi sertifikasi produk halal menggunakan blockchain dan semua fungsi dari sistem berjalan dengan baik. Adapun hasil pengujian yaitu user selaku pemilik sertifikat dapat mempublikasikan sertifikat produk halal ke blockchain dan dapat dilihat oleh masyarakat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Divisions: Jurusan Teknik Informatika dan Komputer > D4 Teknik Komputer dan Jaringan
Depositing User: Unnamed user with username 197103102001121001
Date Deposited: 14 Mar 2025 02:13
Last Modified: 14 Mar 2025 02:13
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/11668

Actions (login required)

View Item
View Item