Rasfand, Eri Airin (2009) Evaluasi Sistem Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada Pt Andalan Nusajaya Oceania Di Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
EVALUASI SISTEM PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA PT ANDALAN NUSAJAYA OCEANIA DIMAKASSAR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (602kB)
Abstract
Penelitian ini berjudul Evaluasi Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas. Tujuan dari penelitian ini untuk mengevaluasi Sistem Informasi Akuntansi pada PT Andalan Nusajaya Oceania, khususnya Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas.
Adapun tujuan dari Evaluasi Sistem ini untuk merancang Sistem dan Prosedur yang lebih baik bagi Perusahaan, dimana sistem yang dijalankan saat ini masih memiliki banyak kekurangan. Misalnya dalam menyimpan dan mengumpulkan data transaksi perusahaan, pemrosesan data menjadi informasi dan pengendalian intern yang dimiliki oleh perusahaan ini juga belum bisa dikatakan efektif.
Berdasarkan dari ketiga kelemahan yang penulis temukan pada sistem dan prosedur penerimaan dan pengeluaran kas di perusahaan ini, maka penulis mengangkat judul penelitian “Evaluasi Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Pada PT Andalan Nusajaya Oceania”
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Jurusan Akuntansi > D3 Akuntansi |
Depositing User: | Sitti Maryam |
Date Deposited: | 20 Nov 2024 05:40 |
Last Modified: | 20 Nov 2024 05:40 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10730 |