Search for collections on PNUP Repository

Implementasi Tracker Pada Sistem Transportasi Brt Trans Mamminasata

Vindianti, Risma and Evans Anthen, Sophie Dwivita (2016) Implementasi Tracker Pada Sistem Transportasi Brt Trans Mamminasata. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
IMPLEMENTASI TRACKER PADA SISTEM TRANSPORTASI BRT TRANS MAMMINASATA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Risma Vindianti dan Sophie Dwivita Evans Anthen, Implementasi Tracer pada Sistem Transportasi BRT Trans Mamminasata (Dibimbing oleh Arni Litha,S.T., M.T. dan Misnawati,S.T., M.T)
Kota Makassar merupakan kota yang telah menerapkan sistem transportasi BRT Trans Mamminasata. Namun, pengguna BRT Trans Mamminasata masih terlihat kurang untuk membantu mengoptimalkan penggunaan BRT Trans Mamminasata bagi masyarakat pada tugas akhir ini di rancang suatu aplikasi berbasis android pada smartphone. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mengakses informasi tracking busway dari Bandara Hasanuddin sampai Mall Panakkukang maupun sebaliknya secara real time yang dapat dilihat pada google maps. Hasil dari pembuatan aplikasi adalah sebuah aplikasi pada smartphone dengan sistem operasi android yang dapat menampilkan keberadaan busway saat beroperasi dari Bandara Hassanuddin sampai Mall Panakkukang maupun sebaliknya, sehingga masyarakat lebih mudah dalam menggunakan transportasi BRT Trans Mamminasata.
Kata kunci : Aplikasi, Sistem Informasi, Android, BRT Trans Mamminasata

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Telekomunikasi
Depositing User: Nurhayati S.Sos
Date Deposited: 11 Nov 2024 05:49
Last Modified: 11 Nov 2024 05:49
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10655

Actions (login required)

View Item
View Item