Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Sistem Peringatan Dini Hujan Berbasis Website Dan Telegram Bot Api Bbmkg Wilayah Iv Makassar

Hikmawati M, Hikmawati M (2023) Rancang Bangun Sistem Peringatan Dini Hujan Berbasis Website Dan Telegram Bot Api Bbmkg Wilayah Iv Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
SKRIPS~1.PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyampaikan peringatan dini hujan serta parameter cuaca. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis data cuaca serta pengujian sistem peringatan dini hujan yang dilakukan di BBMKG (Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, Dan Geofisika) Wliayah IV Makassar.
Penelitian ini berfokus merancang sistem peringatan dini hujan berbasis website dan telegram Bot API yang menggunakan data cuaca dari BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika). Metode penelitian yaitu merancang sistem peringatan dini hujan, menganalisis data cuaca, pengolahan data cuaca menggunakan script PHP dan pengujian pada website dan Bot telegram yang telah dibuat.
Pengujian pada penelitian ini dilakukan menggunakan website dan Bot telegram. Pengujiannya menggunakan 5 data parameter cuaca dari alat Automatic Weather Station pada data server BMKG. Setelah melakukan pengujian hasil yang didapat adalah website berhasil menampilkan tampilan yang sudah sesuai dengan data cuaca dan sistem perintah penampilan peringatan dini hujan. Pada penelitian ini diperlukan pengembangan dengan melakukan penambahan data parameter sensor lainnya seperti sensor cahaya matahari dan hasil pembacaan dari satelit untuk penampakan keadaan bumi dari atas agar mendapatkan hasil prediksi yang jauh lebih akurat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D4 Teknologi Rekayasa Jaringan Telekomunikasi
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 07 Nov 2024 00:53
Last Modified: 07 Nov 2024 00:53
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10619

Actions (login required)

View Item
View Item