Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Panel Automatic Transfer Switch Pln Hibrid Plts Untuk Energi Listrik Rumah Tangga Berbasis Mikrokontroller

Arwandi, A. Ashar and Aldi, Aldi (2023) Rancang Bangun Panel Automatic Transfer Switch Pln Hibrid Plts Untuk Energi Listrik Rumah Tangga Berbasis Mikrokontroller. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
Rancang Bangun Panel Automatic Transfer Switch Pln Hibrid Plts Untuk Energi Listrik Rumah Tangga Berbasis Mikrokontrolle.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Perancangan ini dibuat mengunakan Mikrokontroller Arduino uno dan Real Time Clock (RTC) yang digunakan sebagai penentuan waktu perpindahan dari PLN ke PLTS pada saat (WBP), sebagai saklar perpindahan sumber PLN ke PLTS secara otomatis daya listrik dari PLN terutama pada saat (WBP). Merek mikrokontroller yang digunakan adalah Arduino Uno dan Real Time Clock (RTC). Pertimbangan penggunaan Mikrokontroller merek dan jenis ini adalah dengan ketersediaan input maupun outputnya.
Pada perancanaan alat berupa panel Automatic Transfer Switch PLN hibrid PLTS mikrokontroller berfungsi sebagai pengatur waktu kerja suplai PLTS ketika waktu beban puncak dari jam 17:00 - jam 22:00. kembali ke suplai PLN jika telah melawati waktu WBP dan juga pada saat tegangan dari baterai telah mencapai batas terendah pemakaian yaitu 11 Volt atau 30% pengurasan baterai. Jika terjadi gangguan pada sumber PLN pada saat luar waktu beban puncak secara otomatis akan di cover oleh PLTS.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Listrik
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 30 Oct 2024 01:59
Last Modified: 30 Oct 2024 01:59
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10474

Actions (login required)

View Item
View Item