Pratama, Muh. Uldhy (2010) Analisis Profitabilitas Menggunakan Teori Dupont Pada Pt. Semen Tonasa Di Pangkep. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
ANALISIS PROFITABILITAS MENGGUNAKAN TEORI DUPONT PADA PT. SEMEN TONASA DI PANGKEP.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Muh Uldhy Pratama. “Analisis Profitabilitas Menggunakan Teori DuPont Pada PT Semen Tonasa Di Pangkep" yang bertempat di Desa Biringere, Kecamatan Bungoro, Kabupaten Pangkep, sekitar 68 kilometer dari kota Makassar. (Pembimbing I: Nurhilalia, S.E., M.Si dan Pembimbing II: Dedy Abidin, S.E., Ak).
Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dan kepustakaan dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif, yang bertujuan untuk mengetahui tingkat perkembangan profitabilitas dengan menggunakan teori DuPont dari PT Semen Tonasa. Sampel kuantitatif terdiri dari data yang berbentuk angka-angka atau data kualitatif yang disajikan dalam bentuk angka berupa laporan keuangan. Sedangkan sampel kualitatif terdiri dari staf administrasi perusahaan. Sebagai alat Pengumpul data digunakan pedoman wawancara dan dokumen. Analisis data dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif.
Hasil penelitian menujukkan bahwa Perkembangan profitabilitas PT Semen Tonasa terus meningkat. Ini diperlihatkan pada profit margin perusahaan yang terus meningkat khususnya di tahun 2007, 2008, dan 2009 masing-masing 11%, 12% dan 14%. Ini dikarenakan adanya peningkatan permintaan produk pada pasar PT Semen Tonasa utamanya daerah Sulawesi
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Jurusan Akuntansi > D3 Akuntansi |
Depositing User: | Sitti Maryam |
Date Deposited: | 24 Oct 2024 05:36 |
Last Modified: | 24 Oct 2024 05:36 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10418 |