Search for collections on PNUP Repository

Pembuatan Special Tools Tracker

Ezer Apryanto Sandodo and Carlvin Saputra and Teodora (2024) Pembuatan Special Tools Tracker. Diploma thesis, Politeknik Negeri ujung Pandang.

[thumbnail of Pembuatan Special Tools Tracker.pdf] Text
Pembuatan Special Tools Tracker.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Tracker Bearing adalah sebuah yang digunakan oleh teknisi untuk melepas komponen - komponen yang terdapat pada Bearing atau Bantalan. Dengan Menggunakan Tracker Bearing, Komponen pada bantalan tidak perlu semuanya dibuang sehingga dapat digunakan kembali.

Dalam Proses assamble dissasembel engine, transmisi dan final drive mahasiswa melakukan pelepasan bearing dengan cara manual dengan cara dipikul menggunakan palu, proses ini dapat merusak bearing ataupun komponen lain, selain itu memAkan Waktu Yang Cukup Lama Dan Tenaga

Maka untuk Menghindari resikio sebaiknya menggunakan special tool untuk melepas komponen dengan aman. Dengan menggunakan special tool ini dapat memudahkan mahasiswa dan teknisi untuk melepas bearing pada asemble dan sisassemble, transmisi atau final drive

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > D3 Perawatan Alat Berat
Depositing User: B.J.H Library PNUP
Date Deposited: 15 Oct 2024 02:32
Last Modified: 15 Oct 2024 02:32
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10265

Actions (login required)

View Item
View Item