Tarukallo, Wimsi and Aqshari, Muh. Rezky (2016) Rancang Bangun Alat Pengontrol Tanaman Hidroponik. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
RANCANG BANGUN ALAT PENGONTROL TANAMAN HIDROPONIK.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (6MB)
Abstract
Judul : Rancang Bangun Alat Pengontrol Tanaman Hidroponik.
Oleh : 1. Wimsi Tarukallo (421 14 074); 2. Muh. Rezky (421 14 086)
.
Rancang bangun ini bertujuan untuk merancang alat pengontrolan tanaman hidroponik berbasis Programmable Logic Controler (PLC). Dalam perancangan ini terdiri atas tiga bagian, yaitu bagian input, bagian kontrol, dan bagian penampil data. Pada bagian input terdapat rangkaian kontrol dengan menggunakan ladder diagram dengan menggunakan parameter fungsi timer dan counter dengan pengaturan timer sesuai dengan standar kebutuhan nutrisi pada tanaman pada rentang yang telah ditentukan. Pada bagian kontrol terdapat rangkaian kontrol PLC LG LS Master-K120S yang satu paket dengan relay dan solenoid valve yang menjadi saklar aktivasi untuk mengaktifkan bagian kontrol. Pada bagian penampil data akan di tampilkan di layar monitor dengan menggunakan CIMON Scada. Karena Kadar nutrisi untuk tumbuhan berbeda sesuai dengan usia tumbuhan dan tujuan penumbuhannya sehingga perlu di lakukan kalibrasi program sesuai jenis tanaman yang digunakan
Kata Kunci: PLC, Nutrisi, Tanaman Hidroponik
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Listrik |
Depositing User: | Nurhayati S.Sos |
Date Deposited: | 01 Oct 2024 07:02 |
Last Modified: | 01 Oct 2024 07:02 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/10187 |