Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Tungku Pemanas Berbahan Bakar Gas Lpg Untuk Pembuatan Ornamen Pagar

M. Fathur Hidayat and Muhammad Al Khafiz J and Muh. Akmal Hadli (2023) Rancang Bangun Tungku Pemanas Berbahan Bakar Gas Lpg Untuk Pembuatan Ornamen Pagar. Diploma thesis, Politeknik Negeri ujung Pandang.

[thumbnail of Rancang Bangun Tungku Pemanas Berbahan Bakar Gas Lpg Untuk Pembuatan Ornamen Pagar.pdf] Text
Rancang Bangun Tungku Pemanas Berbahan Bakar Gas Lpg Untuk Pembuatan Ornamen Pagar.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Masalah yang dialami oleh pengusaha/pengelola pande besi yang ada di Makassar dan beberapa daerah di Sulawesi Selatan ialah proses pemanasan baja masih dianggap lambat dengan menggunakan alat tempa tradisional yaitu 3 menit hingga baja tersebut dapat ditempa.
Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah bagaimana mempercepat proses pemanasan baja sebelum ketahap penempaan. Rancang bangun ini menggunakan dua buah burner dengan ukuran kepala burner 1,5 inchi sebagai sumber pijar apinya dan menggunakan keramic fiber, semen tahan panas sebagai pengawet. Dari rancang bangun ini dihasilkan tungku tempa yang mampu melakukan pemanasan material sampai dengan temperatur 850°C.
Metode penelitian yang dipilih yaitu perancangan yang dimana membuat gambar rancangan alat yang akan di buat, kedua tahap pembuatan tungku pemanas ini dilakukan berdasarkan pengelompokkan komponen-komponen.ketiga tahap perakitan merupakan proses satu bentuk yang saling mendukung, dan yang terakhir tahap pengujian.
Kesimpulan pada pembuatan alat ini yaitu dengan melakukan beberapa kali pengujian tungku pemanas berbahan bakar gas lpg ini proses pemanasannya efisien pada kondisi gas tekanan rendah dan blower tekanan sedang dengan waktu
02.54 menit sampai besi dapat ditempa menjadi ornamen pagar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > D3 Teknik Mesin
Depositing User: B.J.H Library PNUP
Date Deposited: 31 Jan 2024 03:58
Last Modified: 31 Jan 2024 03:58
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/8084

Actions (login required)

View Item
View Item