Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah

Afdal Hidayat and Muhammad Naim and Mutiara (2022) Rancang Bangun Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Rancang Bangun Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah.pdf] Text
Rancang Bangun Mesin Pengupas Kulit Kacang Tanah.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Survey yang telah kami lakukan kepada ibu Nur, salah seorang petani sekaligus pen gepul kacang tanah pada bulan Oktober 2021, menyatakan bahwa kapasitas produksi dari mesin tersebut 250kg/jam. Dengan kapasitas sebesar tersebut , Ibu Nur menyatakan masih belum puas terhadap kinerja mesin yang digunakannya, selain karena kapasitasnya masih kurang, juga karena mesin tersebut masih memiliki beberapa kekurangan yaitu mesin belum me miliki corong pengeluaran dapat memisahkan biji dan kulit.
Berdasarkan data hasil pengujian dapat diketahi bahwa mesin pengupas kulit kacang tanah, perbandingan kinerja dimana data 1 berat kacang tanah 1,00 kg membutuhkan waktu 01:55 menit, dengan hasil produksi utuh 0,38 kg dan pecah 0,28 kg sedangkan data 2 berat kacang tanah 2,00 kg membutuhkan waktu 03:31 menit untuk pengupasan dengan hasil yang di dapat utuh sebesar 0,68 kg dan pecah 0,58 kg, pada data terakhir berat 3,00 kg membutuhkan waktu 03:71 menit untuk menghasilkan kacang utuh 1,08 kg dan pecah 0,71 kg. Rata- rata berat sebesar 2 kg dibutuhkan waktu 02:85 menit, untuk menghasilkan kacang utuh 0,71 kg, sedangkan yang pecah 0.54 kg. Dari data yang diperoleh dapat dianalisis bahwa kapasitas produksi dari mesin yang telah di buat yaitu 42 kg/jam

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > D3 Teknik Mesin
Depositing User: B.J.H Library PNUP
Date Deposited: 23 Jan 2024 05:42
Last Modified: 23 Jan 2024 05:42
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/7901

Actions (login required)

View Item
View Item