Search for collections on PNUP Repository

Analisis Kebijakan Pengendalian Piutang Pada Pt Pelabuhan Indonesia Iv (Persero)Cabang Terminal Petikemas Makassar

Sulaiman, Yunita (2015) Analisis Kebijakan Pengendalian Piutang Pada Pt Pelabuhan Indonesia Iv (Persero)Cabang Terminal Petikemas Makassar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
ANALISIS KEBIJAKAN PENGENDALIAN PIUTANG PADA PT PELABUHAN INDONESIA IV (Persero) CABANG TERMINAL PETIKEMAS MAKASSAR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Yunita Sulaiaman, ”Analisis Kebijakan Pengendalian Piutang pada PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) Cabang Terminal Petikemas Makassar”.Dibimbing oleh Nasir dan Fatmawati.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebijakan pengendalian piutang pada PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) Cabang Terminal Petikemas Makassar sehingga dapat mengurangi jumlah piutang tak tertagih (Bad Debt). Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Receivable Turnover (RTO),Average Collection Period (ACP), Rasio Penagihan, Rasio Tunggakan dan Evaluasi Kebijakan Kredit
Hasil penelitian menunjukkan bahwa PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) Cabang Terminal Petikemas Makassar belum efektif dalam mengendalikan piutang usahanya. Hal ini dapat dilihat dari menurunnya tambahan keuntungan bersih dan peningkatan jumlah piutang tak tertagih yang disebabkan oleh Receivable Turnover (RTO), total rasio penagihan dan Average Collection Period (ACP) serta jumlah total tunggakan yang terus meningkat setiap tahunnya. Penerapan kebijakan pengetatan termin menjadi 30 hari akan meningkatkan keuntungan sebesar Rp. 420.099.570, adapun dengan kebijakan termin 60 hari dan 90 hari keuntungan bersih hanya meningkat sebesar Rp. 372.731.417 dan Rp. 317.026.567.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Jurusan Akuntansi > D4 Akuntansi Manajerial
Depositing User: Sitti Maryam
Date Deposited: 13 Oct 2023 07:05
Last Modified: 13 Oct 2023 07:05
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/6430

Actions (login required)

View Item
View Item