Search for collections on PNUP Repository

Tinjauan Rencana Anggaran Pelaksanaan Proyek Pekerjaan Jalan Centrepoint Of Indonesia (Cpi) Paket I

Azhari, Ryans and Manangin, Muh. Rifky N. (2012) Tinjauan Rencana Anggaran Pelaksanaan Proyek Pekerjaan Jalan Centrepoint Of Indonesia (Cpi) Paket I. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
TINJAUAN RENCANA ANGGARAN PELAKSANAAN PROYEKPEKERJAAN JALAN CENTREPOINT OF INDONESIA _.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

(Ryans Azhari dan Muhammad Rifky Novianto Manangin), Tinjauan Rencana Anggaran Pelaksanaan Proyek Pekerjaan Jalan Centrepoint Of Indonesia (CPI) Paket I (Ismail Mustari, ST, MT dan Martha Manganta, ST).
Rencana anggaran pelaksanaan adalah perhitungan biaya-biaya yang diperlukan untuk tiap-tiap item pekerjaan dalam suatu proyek konstruksi. Perhitungan yang dilakukan dalam penelitian ini, meninjau berdasarkan kondisi di lapangan proyek. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui besar deviasi rencana anggaran biaya dan anggaran pelaksanaan.
Pada penelitian ini dilakukan perhitungan kapasitas aktual alat berat, perhitungan penggunaan alat dan waktu pelaksanaan, harga satuan pekerjaan dan daftar kuantitas dan rekapitulasi pekerjaan untuk ditinjau dengan rencana anggaran pelaksanaan proyek.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa biaya pelaksanaan proyek secara keseluruhan lebih sedikit dibandingkan yang direncanakan. Hal ini karena adanya perbedaan dalam penggunaan alat , harga alat dan material, metode kerja, serta pemilihan alat untuk digunakan.
Kata kunci : Rencana Anggaran Pelaksanaan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Jurusan Teknik Sipil > D3 Teknik Konstruksi Sipil
Depositing User: Rahmawati S.Sos
Date Deposited: 03 Oct 2023 06:36
Last Modified: 03 Oct 2023 06:36
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/5976

Actions (login required)

View Item
View Item