Search for collections on PNUP Repository

Rancang Bangun Alat Pengusir Tikus Berbasis Arduino

Dirayani, Dirayani and Tipa, Restiani Ratu (2020) Rancang Bangun Alat Pengusir Tikus Berbasis Arduino. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Tugas Akhir] Text (Tugas Akhir)
RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12MB)

Abstract

Perancangan Tugas Akhir ini bertujuan untuk merancang suatu alat yang dapat mengusir tikus. Prinsip kerja alat ini yaitu panel surya disambungkan ke converter dan ke baterai 12 volt lalu lampu indikator pada function generator akan menyala sebagai tanda bahwa ada arus yang mengalir dan function tersebut dapat digunakan untuk mengatur frekuensi suara yang keluar pada speaker. Frekuensi yang ditetapkan pada function generator yaitu mulai dari range 20-70kHz. Kemudian Arduino Mega akan memproses suara yang telah di simpan pada modul micro SD sebanyak 7 jenis suara untuk keluar secara bergantian dalam jangka waktu 24 jam yang telah di tetapkan pada modul RTC. Suara yang keluar dari speaker tersebut dapat membuat tikus terganggu.

Kata Kunci : Function Generator, Micro SD, Speaker, Arduino Mega 2560

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknik Elektro > D3 Teknik Elektronika
Depositing User: Unnamed user with username 197509082001121002
Date Deposited: 25 May 2023 05:52
Last Modified: 25 May 2023 05:52
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/2449

Actions (login required)

View Item
View Item