Fitra, Ahmat and Aswan, Aswan (2024) Penggunaan Bahan Tambah Accelerator Terhadap Kuat Tekan Paving Block. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.
![[thumbnail of Sampul, BAB I s.d. BAB III dan BAB V]](https://repository.poliupg.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Sampul, BAB I s.d BAB III dan BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
![[thumbnail of BAB IV]](https://repository.poliupg.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (634kB)
Abstract
Paving block juga dikenal sebagai bata beton atau conblock merupakan produk bahan bangunan yang terbuat dari campuran semen portland, agregat, air, dan bahan tambah lainnya dengan fungsi dan tujuan untuk penutup jalan, trotoar, taman, parkir, dan lainnya.
Ruang lingkup penelitian ini terdiri dari pengujian paving block dengan variasi umur dan penggunaan additon ecco, menggunakan bahan abu batu dari Bili-Bili dan semen PCC dengan penambahan variasi additon ecco sesuai dengan kebutuhan semen. Paving block yang akan diuji memiliki ukuran 21 x 10,5 x 8 cm. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh variasi additon ecco terhadap kekuatan paving block dan waktu pengikatan. Manfaatnya adalah penambahan pengetahuan tentang penggunaan bahan tambah dan menjadi referensi bagi pembaca.
Berdasarkan hasil kegiatan dan deskripsi diketahui bahwa dengan penggunaan bahan tambah additon ecco dapat meningkatkan kuat tekan dan penyerapan air pada paving block. Kuat tekan rata-rata dengan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Jurusan Teknik Sipil > D3 Teknik Konstruksi Sipil |
Depositing User: | Rahmawati S.Sos |
Date Deposited: | 20 Jan 2025 06:00 |
Last Modified: | 20 Jan 2025 06:00 |
URI: | https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/11070 |