Search for collections on PNUP Repository

Penentuan Tarif Layanan Pasien Rawat Inap Pada Rsud Batara Siang Kabupaten Pangkep Menggunakan Metode Abc

Atika Liana, Barlian (2020) Penentuan Tarif Layanan Pasien Rawat Inap Pada Rsud Batara Siang Kabupaten Pangkep Menggunakan Metode Abc. Diploma thesis, Politeknik Negeri Ujung Pandang.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
PENENTUAN TARIF LAYANAN PASIEN RAWAT INAP PADA RSUD BATARA SIANG KABUPATEN PANGKEP MENGGUNAKAN METODE ABC.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Metode Activity Based Costing merupakan alternatif solusi yang dapat ditempuh oleh RSUD Batara Siang Kabupaten Pangkep untuk mendapatkan informasi akuntansi yang relevan dalam keragaman kondisi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana perhitungan tarif rawat inap dengan menggunakan metode Activity Based Costing pada RSUD Batara Siang Kabupaten pangkep.

Tipe penelitian ini adalah menggunakan penerapan studi lapangan dengan teknik pengambilan data adalah observasi dan wawancara tidak terstruktur. Metode analisis data yang digunakan adalah metode analisis deskriptif kuantitatif yaitu peneliti mendeskripsikan hasil temuan yang berasal dari data-data yang terkumpul kemudian dianalisis secara kuantitatif.

Hasil dari perhitungan tarif rawat inap dengan menggunakan Activity Based Costing yaitu untuk jenis Kelas VIP Utama sebesar Rp 529.,763,6, untuk Kelas VIP sebesar Rp 462.451,88, untuk kelas I sebesar Rp 286.238,46, untuk kelas II sebesar Rp Rp 184.335,47, dan Kelas III sebesar Rp 155.520,06. Terdapat selisih harga yang lebih tinggi untuk kelas kamar VIP Utama, VIP, I, dan III dan selisih harga yang lebih tinggi untuk kamar Kelas II antara perhitungan yang dilakukan pihak manajemen RSUD Batara Siang Kabupaten Pangkep dengan perhitungan menggunakan Activity Based Costing untuk semua jenis kamar yaitu, untuk kelas VIP Utama sebesar Rp 31.263,6, kelas VIP sebesar Rp 84.451,88, kelas I sebesar Rp 23.238,46, kelas II (-Rp 664.53), dan kelas III Rp Rp 37.520,06.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Jurusan Akuntansi > D4 Akuntansi Manajerial
Depositing User: Sitti Maryam
Date Deposited: 12 May 2023 07:18
Last Modified: 12 May 2023 07:18
URI: https://repository.poliupg.ac.id/id/eprint/1863

Actions (login required)

View Item
View Item